Kremesan Ayam.
You can have Kremesan Ayam using 5 ingredients and 5 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Kremesan Ayam
- Prepare 150 gr of T. Sagu.
- You need 3 sdm of T. Beras.
- You need 500 ml of Air ungkepan ayam.
- It's 1 btr of Kuning telor.
- Prepare of Minyak goreng yg banyak 😁.
Kremesan Ayam step by step
- Campur semua bahan jd 1 (kecuali minyak).
- Panaskan minyak, tuang 2 sendok sayur bahan encer sambil d saring (saringan kawat) agak digoyang2 dikit, kecilkan api.
- Kalau pinggiran kremesan udah agak keras lipat menjadi 2 bagian (1/2 lingkaran), goreng ke2 sisi sampai kuning keemasan, lakukan sampai adonan habis.
- Ini enakkk bgd loh.. kriuk2 bgd😋.
- Kremesan yg udah dingin lgsg masukin toples yaa supaya ga alot 😁.
Comments
Post a Comment